Materi pelajaran ekonomi difokuskan agar siswa pada fenomena yang ada di sekitar kita sehingga siswa mampu merekam peristiwa ekonomi yang ada di lingkungan sekitar. Dengan demikian setiap siswa dapat memperoleh pemahaman yang lebih luas dan mendalam tentang masalah ekonomi. Materi pelajaran Ekonomi terbagi kedalam beberapa bab/tema yang setiap bab membahas persoalan yang berbeda pula. Berikut rincian materi ekonomi untuk SMA/MA kelas 12.
Lihat Pula : Materi Pelajaran Matematika Kelas 12 SMA
- Materi Pelajaran Ekonomi SMA/MA Kelas 12 Bab 1 Tentang Akutansi untuk perusahaan dagang
- Materi Pelajaran Ekonomi SMA/MA Kelas 12 Bab 2 Penutupan Siklus Akutansi Perusahaan
- Materi Pelajaran Ekonomi SMA/MA Kelas 12 Bab 3 Manajemen Badan Usaha dalam Perusahaan
- Materi Pelajaran Ekonomi SMA/MA Kelas 12 Bab 4 Koperasi dan Kewirausahaan
Lihat Juga: Kumpulan Buku Paket SMA/MA Kurikulum KTSP 2006 LengkapSemoga dengan mempelajari materi pelajaran ekonomi tersebut di atas dapat membantu dalam memahami sejumlah konsep tentang ekonomi yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari. Dengan pengetahuan tentang ekonomi kamu dapat menerapkan dalam lingkungan individu, rumah tangga, masyarakat, dan Negara.