Materi Pelajaran SKI Kelas 10 Semester 1/2 Kurikulum 2013 - Sejarah Kebudayaan Islam merupakan salah satu mata pelajaran yang diajarkan di kelas 10 Madrasah Aliayah. Pelajaran SKI ini akan memupuk rasa kecintaan kita terhadap agama islam sertu menuntun kita untuk memiliki akhlak yang mulia sebagai mana dicontohkan oleh nabi kita Muhammad SAW.
Apa saja materi pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Kelas 10 MA? Berikut ini adalah rincian materi SKI kelas 10 Semester 1 dan 2 berdasarkan kurikulum 2013 yang bisa kalian download sebagai bahan belajar atau bahan mengajar.
- Bab 1 Peradaban Bangsa Arab Sebelum Kedatangan Islam
- Bab 2 Dakwah Rasulullah Pada Periode Makkah
- Bab 3 Dakwah Rasulullah Pada Periode Madinah
- Bab 4 Perkembangan Islam Pada Masa Khulafa'ur Rasyidin
- Bab 5 Perkembangan Islam Pada Masa Daulah Bani Umayyah di Damaskus
- Bab 6 Perkembangan Islam Masa Daulah Bani Umayyah di Andalusia
- Bab 7 Perkembangan Islam Pada Masa Daulah Bani Abbasyiyah
Download : Buku Paket SKI Kelas 10 SMA Kurikulum 2013Demikianlah materi pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Kelas 10 Semester 1 dan 2 kurikulum 2013, semoga adanya materi ini dapat mempermudah dalam kegiatan belajar mengajar di sekolah. Selamat belajar!